SAP DM (Data Migration) Cockpit – Part 2
- December 17, 2019
- Posted by: Equine Global
- Categories: Articles, SAP
No Comments
PROSES DATA MIGRATION
Berikut adalah gambaran proses / step by step data migration di SAP S/4 HANA menggunakan SAP DM Cockpit :
- Pertama tama kita harus membuat Project data migrationnya dulu. Kali ini kita akan menggunakan transfer data dengan menggunakan staging tables.
Kita dapat masuk ke dalam menu LTMC.
- Setelah projectnya selesai kita harus menspesifikkan database connection dari sources systemnya
- Kita dapat memilih object-object yang akan dilakukan data migration seperti Bank, Customer, Cos Center, dan lain-lain.
Saat kita memilih object, secara automatic akan membentuk stagingnya.
- Setelah semua selesai di set data migration dapat dijalankan manual dengan menekan F8 atau di set secara automatic / by scheduler.
KAPAN DILAKUKAN DATA MIGRATION DALAM PROJECT
Saat implementasi biasanya kita melakukan data migration saat phase deployment, atau saat menjelang Go Live. Namun sebelum sampai saat itu, persiapannya sudah dimulai bahkan dari phase awal project.
Dimulai dari mengidentifikasi jenis datanya, type datanya, sourcesnya, hingga pemilik datanya. Dari situ baru dapat di detailkan strategy data migrationnya sampai dengan dilakukan data migrationnya.